Rabu, 23 November 2011

Etika Mengirim Email

Etika  dalam menuliskan surat elektronik dikenal denagn nama netetiquette atau internetetiquette.Beberapa aturan yang perlu diketehui.
1.Hindari penggunaan huruf kapital terhadap seluruh pesan.
   Pesan seperti itu dapat diartikan sebagai teriakan.Jadi tidak sopan.Namun kata-kata tertentu yang di tulis    dengan huruf kapital masih diperkenankan
2.Jangan mengirimkan penyertaan berkas (attachment) yang sangat besar,kecuali memang diminta.Alasan ini mudah dipahamai mengingat banyak pemakai yang masih menggunakan sistem dial up sehingga ukuran berkas yang berkas yang besar akan memperlambat proses pengambilannya.
3.Jika anda menjawab e-mail kutipan yang dikembalikan ke pengirim semula hnaya yang relevan (jangan semuanya).Umumnya jika pemakai membalas surat elektronik yang diterimanya (via reply) seluruh isi surat akan dijadikan sebagai kutipan.Hal seperti ini dapat membuat ukuran e-mail menjadi sangat besar.Efeknya yakni terhadap waktu pengiriman atau pengambilan yang cukup lama.Selain itu email menjadi tampak ruwet.Oleh karena itu buanglah kutipan yang  perlu dicantumkan yang memang benar-benar diperlukan
4.Hindari penggunaan kata-kata pedas.Kata-kata pedas akan membuat orang tak merasa enak hati.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Facebook Themes